Prediksi : Tottenham Hotspur Vs PSV Eindhoven 7 November 2018

PkrRating – Tottenham Hotspur akan menjamu PSV Eindhoven dalam lanjutan Liga Champions. Ini sepertinya akan menjadi laga balas dendam Tottenham yang hampir menang dalam laga sebelumnya atas Eindhoven di laga sebelumnya.

Kondisinya sedikit berbeda kali ini karena Tottenham yang menjadi tuan rumah. Plus, motivasi Tottenham akan jauh lebih kuat karena harus menang jika hendak maju ke babak 16 besar.

Kedua tim baru bertemu sekali di Liga Champions pada putaran pertama. Ketika itu laga berakhir dengan skor 2 – 2 di kandang Eindhoven. Di Liga Europa, kedua tim sudah berhadapan 2 kali dengan masing-masing tim menang 1 kali.

Saat ini Tottenham berada di peringkat ke-3 dengan 1 poin. Tottenham kalah dalam 2 laga lainnya menghadapi Barcelona dan Inter. Eindhoven sendiri juga berada di dasar klasemen dengan 1 poin.

Statistik Pertandingan :

  • Tottenham belum pernah menang 1 kali pun di Liga Champions musim ini.
  • Tottenham menang 3 kali dari 5 laga terakhir di semua kompetisi musim ini.
  • PSV Eindhoven menang 3 kali dari 5 laga terakhir di semua ajang musim ini.
  • Belum ada pemenang dari laga Tottenham Vs Eindhoven di Liga Champions.
  • Tottenham belum pernah menang atas Eindhoven di laga Eropa.

Berita :

  • Tottenham Hotspur tidak diperkuat Hugo Lloris karena skorsing.
  • Tottenham juga tidak bisa diperkuat Mousa Dembele, Victor Wanyama dan Eric Dier karena cedera.
  • Tottenham kemungkinan besar akan memainkan Danny Rose, Christian Eriksen dan Song Heung-Min dalam laga ini.
  • PSV Eindhoven tidak diperkuat Ryan Thomas karena cedera.

Prediksi Formasi :

PkrRating memprediksi kemenangan tipis untuk Tottenham Hotspur.

Ikuti terus prediksi pertandingan dari PkrRating dan jangan lupa untuk selalu bermain bersama situs bola terpercaya – www.gpservo.com.

 

 

 

 

Leave a Reply

Your email address will not be published.