Prediksi : Torino Vs Roma 30 Juli 2020

PkrRating – Roma akan bertandang ke markas Torino dalam lanjutan Liga Italia Serie A Kamis ini pada pukul 02:45 dini hari.

Roma berhasil menang 5 kali dan seri 1 kali dari 6 laga terakhir di Serie A. Roma saat ini berada di peringkat ke-5 klasemen sementara Serie A dengan 64 poin dari 36 laga, hanya berjarak 4 poin dari Milan yang berada di peringkat ke-6 dengan 60 poin dari 36 laga. Roma mengincar kemenangan dalam laga ini agar bisa memastikan diri finish di peringkat ke-5 dan lolos ke Europa League musim depan.

Torino di lain sisi sedang tampil kurang oke dengan gagal menang dalam 3 laga terakhir di Serie A. Torino saat ini berada di peringkat ke-16 klasemen sementara dengan 39 poin dari 36 laga. Walaupun demikian, Torino sudah memastikan diri bertahan di Serie A musim depan.

Statistik Pertandingan :

  • Torino dan Roma sudah pernah berhadapan sebanyak 149 kali dimana Torino berhasil menang 46 kali sementara Roma berhasil menang 63 kali dan 40 laga sisanya berakhir seri.
  • Torino berhasil mencetak gol dalam 7 laga kandang terakhir di Serie A.
  • Roma berhasil menang dalam 2 laga tandang terakhir di Serie A.

Berita :

  • Torino tidak diperkuat Daniele Baselli dan Lorenzo De Silvestri karena cedera.
  • Torino juga tidak diperkuat Tomas Rincon karena skorsing.
  • Roma tidak diperkuat Lorenzo Pellegrini, Davide Santon dan Antonio Mirante karena cedera.

Prediksi Formasi :

PkrRating memprediksi kemenangan tipis untuk Roma.

Ikuti terus prediksi pertandingan dari PkrRating dan jangan lupa untuk selalu bermain bersama situs bola terpercaya – www.gp3baru.net.

 

 

 

 

 

 

 

 

Leave a Reply

Your email address will not be published.