Prediksi : Roma Vs Milan 4 Februari 2019

PkrRating – Roma akan menjamu Milan dalam lanjutan Liga Italia Serie A Senin ini pada pukul 02:30 dini hari. Statistik menunjukkan keunggulan Milan dengan menang 79 kali dan seri 53 kali sementara Roma menang 47 kali dari total 179 laga.

Roma saat ini berada di peringkat ke-5 klasemen sementara Serie A dengan 34 poin hasil dari menang 9 kali, seri 7 kali dan kalah 5 kali. Roma baru saja babak-belur dihajar Fiorentina dengan skor 7 – 1 di Coppa Italia.

Milan sendiri berada di peringkat ke-4 dengan 35 poin hasil dari menang 9 kali, seri 8 kali dan kalah 4 kali. Jika Milan kalah, maka Roma akan naik ke peringkat ke-4 menggeser posisi mereka.

Statistik Pertandingan :

  • Roma selalu menang dalam 3 laga kandang terakhir.
  • Roma mencetak minimal 2 gol dalam 9 dari 10 laga terakhir mereka di Serie A.
  • Milan tidak terkalahkan dalam 5 laga tandang terakhir mereka di Serie A.
  • Milan berhasil mencatat clean-sheet dalam 5 dari 7 laga terakhir mereka.

Berita :

  • Roma tidak diperkuat Diego Perotti, Juan Jesus dan Cengiz Under karena cedera.
  • Roma juga tidak bisa diperkuat Bryan Cristante dan Steven N’Zonzi karena skorsing.
  • Roma sepertinya akan memainkan Edin Dzeko sebagai starter.
  • Milan kemungkinan besar akan memainkan Krzysztof Piatek sebagai starter karena tampil bagus dalam laga sebelumnya dengan mencetak 2 gol.
  • Milan tidak diperkuat Giacomo Bonaventura, Mattia Caldara, Cristian Zapata, Lucas Biglia dan Jose Reina karena cedera.

Prediksi Formasi :

PkrRating memprediksi kemenangan tipis untuk Milan.

Ikuti terus prediksi pertandingan dari PkrRating dan jangan lupa untuk selalu bermain bersama situs bola terpercaya – www.gpservo.com.

 

 

 

 

 

 

 

Leave a Reply

Your email address will not be published.