Prediksi : Brasil Vs Meksiko 2 Juli 2018

PkRating.com – Laga Brasil vs Meksiko sudah diprediksi akan terjadi di babak 16 besar. Bedanya hanya di Swedia yang menjadi juara Grup F, bukan Jerman.

Brasil dan Meksiko sudah pernah bertemu beberapa kali sebelumnya di ajang Copa America. Di Piala Dunia, Brasil dan Meksiko sudah pernah bertemu 11 kali. Brasil dan Meksiko sudah bertemu total 41 kali.

Meksiko tidak bisa dianggap enteng karena berhasil membuat kejutan di Piala Dunia 2018 ini. Jadi Brasil patut waspada dengan perkembangan permainan Meksiko.

Statistik Pertandingan :

  • Brasil tidak pernah kalah dalam 4 laga terakhir kontra Meksiko di Piala Dunia dengan 3 menang dan 1 seri.
  • Brasil pernah berhadapan dengan Meksiko di fase grup pada tahun 2014 dengan hasil seri 0 – 0.
  • Brasil tidak pernah kalah di Piala Dunia ketika menghadapi wakil Amerika Tengah dan Utara.
  • Brasil terakhir kalah dari wakil Amerika pada tahun 1990 dan setelahnya, Brasil hanya kalah 6 kali dari wakil Eropa.
  • Dalam 8 laga terakhir, Brasil menang 6 kali dan seri 2 kali. Brasil juga hanya kebobolan dalam 1 laga dalam periode tersebut.
  • Meksiko akan menjalani laga ke-57 di Piala Dunia yang merupakan jumlah terbanyak untuk negara yang tidak pernah juara.
  • Dari 3 laga fase grup selama 270 menit, striker Meksiko, Javier Hernandez Chicharito, hanya berhasil melepaskan 1 tembakan tepat sasaran ketika mencetak gol ke gawang Korea Selatan.

Berita :

  • Brasil tidak akan diperkuat Douglas Costa karena cedera.
  • Pemain Brasil lainnya, Marcelo dan Danilo, diragukan kondisinya.
  • Meksiko tidak akan diperkuat Hector Moreno karena harus menjalani skorsing setelah mendapatkan 2 kartu kuning.

Prediksi Formasi :

PkRating.com memprediksi kemenangan tipis untuk Brasil di extra-time.

Ikuti terus prediksi pertandingan dari PkRating.com dan jangan lupa untuk selalu bermain bersama situs bola terpercaya – www.gamespools.info.

 

 

 

Leave a Reply

Your email address will not be published.